produk kami

Pupuk Genefit 1399
Pupuk Genefit 1399 adalah pupuk yang digunakan khusus ketika tanaman sudah memasuki masa generatif. Pupuk ini dirancang untuk memaksimalkan pembuahan pada tanaman.
Deskripsi Produk:
- Pupuk ini berjenis pupuk kimia yang mengandung unsur 7% Nitrogen, 25% Fosfor, dan 40% Kalium.
- Pupuk ini berbentuk serbuk kristal putih yang mudah larut dalam air.
- Berat bersih 100 gram.
- Penggunaan pupuk ini bisa dicampur dengan pupuk lain, pestisida, fungisida, dan insektisida.
- Pupuk ini bersifat fast release, maka dari itu gunakan pupuk ini dengan bijak sesuai dengan petunjuk.
Khasiat pupuk Genefit 1399:
- Mempercepat pertumbuhan buah dan umbi
- Mempercepat pemunculan bunga
- Melebatkan buah
- Menambah bobot buah dan umbi
- Meningkatkan hasil panen

Pupuk Vegefit 715
Pupuk Vegefit 715 adalah pupuk yang digunakan khusus ketika tanaman sudah memasuki masa vegetatif. Pupuk ini dirancang untuk memaksimalkan pertumbuhan pada tanaman.
Â
Deskripsi Produk:
- Pupuk ini berjenis pupuk kimia yang mengandung unsur 25% Nitrogen, 22% Fosfor, dan 15% Kalium.
- Pupuk ini berbentuk serbuk kristal putih yang mudah larut dalam air.
- Berat bersih 100 gram
- Penggunaan pupuk ini bisa dicampur dengan pupuk lain, pestisida, fungisida, dan insektisida.
- Pupuk ini bersifat fast release, maka dari itu gunakan pupuk ini dengan bijak sesuai dengan petunjuk.
Khasiat pupuk Vegefit 715:
- Mempercepat pertumbuhan batang dan daun.
- Mempercepat pertumbuhan akar.
- Memperkuat batang dan melebatkan daun.
- Memperbanyak anakan dan tunas baru.
- Merangsang pertumbuhan tinggi tanaman
Â